Jumat, 29 Maret 2024

Tag: wamenkumham

Ini 37 Nama Terkait FPI dalam Kasus Terorisme
Kabar Utama

Ini 37 Nama Terkait FPI dalam Kasus Terorisme

JAKARTA.- Terdapat 7 faktor yang menjadi pertimbangan pemerintah melarang kegiatan Front Pembela Islam (FPI). Salah satunya adalah keterlibatan 35 anggota atau eks anggota FPI dalam tindak pidana terorisme. Dari jumlah tersebut, 29 orang di antaranya telah dijatuhi hukuman. Selain itu, 206 orang melakukan tindak pidana umum dan 100 di antaranya sudah dijatuhi hukuman. Pertimbangan pemerintah tersebut dikemukakan Wakil Menteri Hukum dan HAM (Wamenkumham) Edward Omar Sharif Hiariej atau Eddy Hiariej di kantor Kemenko Polhukam, Jakarta, Rabu (30/12/2020). Dalam kesempatan itu Menkumham Mahfud MD mengumumkan pelarangan aktivitas FPI. Dalam jumpa pers tersebut memang tidak diungkapkan ke-35 orang FPI yang terlibat terorisme. Namun beberapa waktu lalu, Irjen (Purn) Benny Mamoto mengungkapkan...